Sabtu, 19 April, 2025

Media Komunikasi Antarkeluarga Pondok Modern

Silaturahim dan Buka Puasa...

Madiun, 26 Maret 2025 – Kegiatan demi kegiatan telah...

Buka Puasa Bersama IKPM...

Surabaya, 15 Maret 2025 – Dalam rangka memperingati 100...

Silaturahim dan Konsolidasi PP...

Kandangan – Pimpinan Pusat Ikatan Keluarga Pondok Modern (PP...

Silaturahim dan Konsolidasi PP...

Madiun – Pondok Pesantren Tanzul Ulum, Madiun, menjadi saksi...

IKPM Cabang Kairo Terbitkan Majalah La Tansa

Tanggal:

Bagikan:

KAIRO – IKPM Cabang Kairo menerbitkan Majalah La Tansa Edisi II Bulan Rabiul Awwal 1439 H. dengan tema “Reaktualisasi Turats“. Majalah La Tansa edisi kali ini membahas seluk-beluk turats dari sejarah dan perannya, seni membaca turats, ragam penulisan turats, wawancara eksklusif dengan Prof. Dr. Taha Dasuqi tentang pentingnya turats, dialektika turats, dan peran ulama dalam menjaga turats.

Majalah La Tansa adalah kumpulan para jurnalis dan penulis anggota IKPM Cabang Kairo yang bersifat otonom. Majalah ini terbit setiap bulan hijriah kecuali di masa ujian dan memuat artikel-artikel yang selaras dengan motonya “Bersama dan untuk Semua Golongan”. Saat ini, Pimred Majalah La Tansa adalah Ustadz Bana Fatahillah (alumnus 2014).

Untuk mengunduh majalah versi pdf, silahkan klik link di bawah ini:

Majalah La Tansa – Reaktualisasi Turats

 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Lanjutkan membaca

Alumni Gontor Ponorogo Mantapkan Peran Sebagai Perekat Umat Lewat...

Pendopo Kabupaten Ponorogo, 15 April 2025 - Pelantikan Pimpinan Cabang Ikatan Keluarga Pondok Modern (IKPM) Gontor Ponorogo periode 2025–2030 berlangsung khidmat di Pendopo Kabupaten...

PELANTIKAN PENGURUS BARU PCI IKPM MADINAH PERIODE 2025-2026: PENINGKATAN...

Aula Villa Madinah, 12 April 2025 – Pelantikan Pengurus Pimpinan Cabang Istimewa (PCI) Ikatan Keluarga Pondok Modern (IKPM) Gontor Madinah periode 2025–2026 telah resmi...

FORBIS IKPM Gontor Jalin Sinergi Strategis bersama PP IKPM...

Gontor, 7 April 2025 – Bertempat di Kantor Pimpinan Pusat (PP) Ikatan Keluarga Pondok Modern (IKPM) Gontor, kegiatan Silaturrahim dan Pasowanan Pengurus Forum Bisnis...

Jadilah kekuatan untuk menjalin silaturahim

Bergabung bersama kami di PP IKPM Gontor . Anda bisa berkontribusi dalam menjalin silaturahim antarkeluarga pondok modern.