Jumat, 29 Maret, 2024

Media Komunikasi Antarkeluarga Pondok Modern

Silaturrahim dan Konsolidasi PP...

Senin, 19 Februari 2024/ 6 Sya'ban 1445, Pimpinan Pusat...

Perkuat Ukhuwwah Jelang Usia...

DARUSSALAM- Pondok Modern Darussalam Gontor (PMDG) terkenal dengan alumninya...

Sosialisasi Rentetan Kegiatan “Sujud...

Kamis, 3 Agustus 2023/17 Muharram 1445 – Dalam rangka...

Pelatihan Fiqh Qurban :...

Ponorogo, 24 Juni 2023 – Pada Sabtu, 6 Dzulhijjah...

IKPM Gontor Cabang Bogor Adakan Pengajian Akhir Tahun

Tanggal:

Bagikan:

PPIKPM.GONTOR.AC.ID, BOGOR — IKPM Gontor Cabang Bogor mengadakan pengajian rutin bulanan alumni Gontor lintas marhalah di kediaman H. Dadang Hasbullah, Bogor (21/12). Perlu diketahui bahwa tanggal ini bertepatan dengan tanggal lahirnya salah satu Trimurti Pendiri Pondok Gontor, yaitu KH. Zainuddin Fannanie.

Pengajian bulanan IKPM Bogor kali ini mengambil tema “Refleksi Akhir Tahun 2018”. Sebagai pemateri, Drs. KH. Sanusi Azhari, Ketua Dewan Penasihat Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Bogor, menyampaikan nasihat tentang akhlak dan karakter nabi. “Sesungguhnya Rasul diutus untuk menyempurnakan akhlak manusia,” jelas alumnus Gontor angkatan 1963 ini.

Kiai Sanusi menanyakan kepada jamaah yang hadir, apakah sudah ada yang mempersiapkan bekal kematian? Karena itulah hakikat hidup di dunia. Beliau juga menasehatkan agar ulama jangan sampai beralih fungsi dari mengajar ke profesi lainnya. Beliau mengutip salah satu perkataan Imam Al-Ghazali dalam kitab Minhajul Abidin, yaitu: “Ulama yang berubah fungsi dari mengajar ke profesi lain merupakan ulama yang paling bodoh.”

Rep.: Olief Zaki
Red.: Mujib Abdurrahman

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Lanjutkan membaca

Silaturrahim dan Konsolidasi PP IKPM Gontor dengan PC IKPM...

Senin, 19 Februari 2024/ 6 Sya'ban 1445, Pimpinan Pusat Ikatan Keluarga Pondok Modern (PP IKPM) Gontor melaksanakan kegiatan rutin untuk menjalin dan memperkuat silaturahim...

Perkuat Ukhuwwah Jelang Usia 100 Tahun, Pimpinan PMDG Gelar...

DARUSSALAM- Pondok Modern Darussalam Gontor (PMDG) terkenal dengan alumninya yang telah tersebar luas di seluruh penjuru dunia. Tak sedikit pula dari alumni Gontor yang...

Suksesnya Pengajian Ahad Wage PC IKPM Ponorogo Membuka Pintu...

Ponorogo, PP IKPM Gontor - Pengajian Ahad Wage yang diadakan oleh PC IKPM Ponorogo pada hari Ahad, 24 Desember 2023, di Masjid Jannatul Firdaus,...

Jadilah kekuatan untuk menjalin silaturahim

Bergabung bersama kami di PP IKPM Gontor . Anda bisa berkontribusi dalam menjalin silaturahim antarkeluarga pondok modern.